Standar Harga Sportage Bekas Lengkap dari Berbagai Tahun Keluaran

Nah, bagi anda yang kebetulan sedang mencari sebuah mobil bekas KIA Sportage, ada informasi penting yang perlu anda ketahui sebelum membelinya. Informasi tersebut adalah informasi mengenai standar harga KIA Sportage bekas atau second yang kami rangkum dari berbagai tahun keluaran. Jadi, informasi ini akan membantu anda mengetahui berapa harga pasaran sportage bekas atau second yang akan anda beli nanti berdasarkan tahun keluarannya.

Selain itu, dengan informasi ini anda juga akan tahu berapa harga pasaran masing-masing tipe dari salah satu jenis mobil keluaran KIA ini (yakni mobil KIA sportage). Sebab informasi daftar harga sportage bekas yang akan kami tampilkan ini di dalamnya meliputi beberapa tipe seperti KIA sportage tipe II, tipe III, tipe III platinum, dan KIA sportage tipe Short /4WD 2.0. Jadi, dengan begitu anda juga bisa melakukan perbandingan harga terhadap masing-masing tipe tersebut terlebih dahulu sehingga peluang anda untuk mendapatkan sebuah mobil sportage bekas yang kualitasnya masih baik dan harganya murah menjadi lebih besar.
harga sportage
Ingin tahu seperti apa informasinya? Oke anda bisa melihatnya langsung pada daftar di bawah ini:

Informasi Harga Pasaran KIA Sportage Bekas (Second)


Tipe Mobil KIA Sportage

Sportage II (A/T)
Sportage II (A/T)
Sportage II (A/T)
Sportage II (A/T)

Sportage II (M/T)
Sportage II (M/T)
Sportage II (M/T)

Sportage III (A/T)
Sportage III (A/T)

Sportage III (M/T)
Sportage III (M/T)
Sportage III platinum (A/T)

Sportage Short /4WD 2.0
Sportage Short /4WD 2.0
Sportage Short /4WD 2.0
Sportage Short /4WD 2.0
Tahun

2005
2006
2007
2008

2005
2006
2012

2011
2012

2012
2012
2013

2000
2001
2002
2003
Harga Pasaran

120 Jutaan
125 Jutaan
130 Jutaan
130 Jutaan

110 Jutaan
115 Jutaan
220 Jutaan

225 Jutaan
245 Jutaan

220 Jutaan
230 Jutaan
300 Jutaan

65 Jutaan
68 Jutaan
75 Jutaan
80 Jutaan

Daftar harga KIA sportage bekas yang kami tampilkan di atas adalah standar harga untuk sportage bekas yang kondisinya masih normal (dalam artian layak pakai tidak membutuhkan banyak perbaikan), jadi kemungkinan terjadi perbedaan harga masih ada, tergantung seberapa bagus kondisi mobilnya.

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.